RPP Matematika Kelas 4 SD/MI Semester 2 K13 Revisi 2017 – RPP merupakan rencana kegiatan pembelajaran untuk satu pertemuan atau lebih dikelas. RPP dikembangkan dari silabus untuk mengarahkan kegiatan pembelajaran peserta didik dalam upaya mencapai Kompetensi Dasar (KD).
Setiap pendidik pada satuan pendidikan berkewajiban menyusun RPP secara lengkap dan sistematis agar pembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, efisien, memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif, serta memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat, dan perkembangan fisik serta psikologis peserta didik. RPP disusun berdasarkan KD atau subtema yang dilaksanakan kali pertemuan atau lebih.
Berikut ini adalah prinsip-prinsip dalam menyusun RPP:
- Perbedaan individual peserta didik antara lain kemampuan awal, tingkat intelektual, bakat, potensi, minat, motivasi belajar, kemampuan sosial, emosi, gaya belajar, kebutuhan khusus, kecepatan belajar, latar belakang budaya, norma, nilai, dan/atau lingkungan peserta didik.
- Partisipasi aktif peserta didik.
- Berpusat pada peserta didik untuk mendorong semangat belajar, motivasi, minat, kreativitas, inisiatif, inspirasi, inovasi dan kemandirian.
- Pengembangan budaya membaca dan menulis yang dirancang untuk mengembangkan kegemaran membaca, pemahaman beragam bacaan, dan berekspresi dalam berbagai bentuk tulisan.
- Pemberian umpan balik dan tindak lanjut RPP memuat rancangan program pemberian umpan balik positif, penguatan, pengayaan, dan remedi.
- Penekanan pada keterkaitan dan keterpaduan antara KD, materi pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indicator pencapaian kompetensi, penilaian, dan sumber belajar dalam satu keutuhan pengalaman belajar.
- Mengakomodasi pembelajaran tematik-terpadu, keterpaduan lintas mata pelajaran, lintas aspek belajar, dan keragaman budaya.
- Penerapan teknologi informasi dan komunikasi secara terintegrasi, sistematis, dan efektif sesuai dengan situasi dan kondisi.
RPP dikembangkan pada setiap awal semester atau awal tahun pelajaran dengan maksud dan tujuan agar RPP telah tersedia dalam setiap awal pelaksanaan pembelajaran. RPP pada Kurikulum 2013 untuk sekolah dasar (SD) menggunakan pendekatan pembelajaran tematik integratif dari kelas I sampai kelas VI. Pengembangan RPP disusun dengan mengakomodasikan pembelajaran tematik atau disebut dengan RPP Tematik.
Berrikut ini contoh RPP Matematika Kelas 4 Semester 2 jenjang SD/MI Kurikulum 2013 Revisi terbaru 2017 yang bisa anda unduh secara gratis;
RPP Matematika Tema FPB dan KPK.doc, Unduh File
RPP Matematika Tema Bilangan Prima.doc, Unduh File
1.1 RPP Matematika Sub Tema Data dan Diagram.doc, Unduh File
1.2 RPP Matematika Sub Tema Membuat Data dan Diagram.doc, Unduh File
1.3 RPP Matematika Sub Tema Mengumpulkan Data.doc, Unduh File
1.4 RPP Matematika Sub Tema Menyajikan data dan Presentasi.doc, Unduh File
1.5 RPP Matematika Sub Tema Ujian.doc, Unduh File
2.1 RPP Matematika Sub Tema Faktor angka 1-10.doc, Unduh File
2.2 RPP Matematika Sub Tema Faktor angka 10 – 30.doc, Unduh File
2.3 RPP Matematika Sub Tema Faktor Persekutuan.doc, Unduh File
2.4 RPP Matematika Sub Tema Kelipatan.doc, Unduh File
2.5 RPP Matematika Sub Tema Kelipatan angka 5 sampai 9.doc, Unduh File
2.6 RPP Matematika Sub Tema Kelipatan Persekutuan.doc, Unduh File
2.7 RPP Matematika Sub Tema Ujian.doc, Unduh File
3.1 RPP Matematika Sub Tema Bilangan Prima.doc, Unduh File
3.2 RPP Matematika Sub Tema Faktor Prima dan Faktorisasi Prima.doc, Unduh File
3.3 RPP Matematika Sub Tema Ujian.doc, Unduh File
4.1 RPP Matematika Sub Tema FPB.doc, Unduh File
4.2 RPP Matematika Sub Tema FPB 2 Bilangan.doc, Unduh File
4.3 RPP Matematika Sub Tema KPK.doc, Unduh File
4.4 RPP Matematika Sub Tema KPK 2 Bilangan.doc, Unduh File
4.5 RPP Matematika Sub Tema Implementasi (FPB).doc, Unduh File
4.6 RPP Matematika Sub Tema Implementasi (KPK).doc, Unduh File
4.7 RPP Matematika Sub Tema FPB 3 Bilangan.doc, Unduh File
4.8 RPP Matematika Sub Tema KPK 3 Bilangan.doc, Unduh File
4.9 RPP Matematika Sub Tema Ujian Harian.doc, Unduh File
5.1 RPP Matematika Sub Tema Pembulatan.doc, Unduh File
5.2 RPP Matematika Sub Tema Pengukuran Panjang.doc, Unduh File
5.3 RPP Matematika Sub Tema Pengukuran Berat.doc, Unduh File
5.4 RPP Matematika Sub Tema Pengukuran panjang dan pembulatan.doc, Unduh File
5.5 RPP Matematika Sub Tema Pengukuran Berat.doc, Unduh File
5.6 RPP Matematika Sub Tema Pengukuran Berat 1.doc, Unduh File
5.7 RPP Matematika Sub Tema Pengukuran Berat 2.doc, Unduh File
5.8 RPP Matematika Sub Tema Ujian.doc, Unduh File
6.1 RPP Matematika Sub Tema Pecahan Biasa.doc, Unduh File
6.2 RPP Matematika Sub Tema Pecahan Campuran.doc, Unduh File
6.3 RPP Matematika Sub Tema Desimal.doc, Unduh File
6.4 RPP Matematika Sub Tema Operasi Persen.doc, Unduh File
6.5 RPP Matematika Sub Tema Mengubah Pecahan.doc, Unduh File
6.6 RPP Matematika Sub Tema Bereksplorasi Penj dan Pengurangan.doc, Unduh File
6.7 RPP Matematika Sub Tema Ujian.doc, Unduh File
Demikian RPP Matematika Kelas 4 SD/MI Semester 2 Kurikulum 2013 Revisi 2017 yang dapat saya bagikan, semoga bermanfat.